Kamis, 21 September 2017

Bisnis Usaha Sablon Kaos Plesetan Pekanbaru Riau

Bisnis Usaha Sablon Kaos Plesetan Pekanbaru Riau - Anda Memiliki Ketrampilan otak-atik kata ternyata ada untungnya juga Loh..!! , apabila di kelola dengan baik maka kata-kata pelesetan bisa juga menjadi pundi pundi uang. selain itu, kata kata plesetan bisa menghibur para pembacanya . Kata plesetan tadi bisa di dapat dari status sosialmedia kemudian di kumpulkan . Bisa di tulis untuk di bukukan, juga bisa di sablon di kaos,sticker, dan lain2.

KAOS_PLESETAN_ASSC_HAPPY_HANGOVER_HANGOVER_CLUB_ANTI_SOCIAL

Anda pasti pernah baca kata-kata lucu di bak truk , seperti " Dadi wong lanang kudu eling gendakane, lan waspodo karo bojone " dan lain sebagainya . Kita juga pernah membaca tulisan-tulisan lucu di kaos,stiker dan lain sebagainya. nah seperti itulah kata kata plesetan.

Jika anda melihat kondisi seperti itu , berarti menandakan bahwa kata-kata lucu itu bisa di jadikan peluang bisnis yang menjanjikan . Misalnya kita buat kaos,stiker dll . Bagaimana caranya ? Karena ini berhubungan dengan desain , langkah awal tentu kita harus bisa mendesain kata lucu tadi agar bisa tampil di kaos,bak truk,atau stiker . Sebagai contoh kita akan membuat kata lucu tadi agar tampil di kaos, tentu ketrampilan sablon kaos di sini sangat di butuhkan .

Jika ingin menekuni ini dengan cara mudah maka berikut ini langkah yang perlu di ambil untuk memulainya :
1. Siapkan komputer / Laptop
2. Install aplikasi gambar bisa potoshop atai corel draw.
3. Mulailah mendesain sebuah kata-kata menjadi gambar yang unik
4. Jika sudah jadi coba di cetak di tempat jasa sablon kaos .
5. Teliti apakah sudah pas apa belum .jika sudah pas maka tinggal memperbanyak saja .
Ini adalah langkah paling mudah , tak perlu punya ketrampilan menyablon atau menjahit . Cukup menggambar saja .

Kalkulasi keuntungan dari Kaos Plesetan :
1. Gambar . Anggap saja gratis, karena gambar sendiri .
2. Pesan kaos + Sablonya : Rp.50.000 / Kaos.
3. Harga jual =Rp.70.000/Koas .
4. Keuntungan = Rp.20.000 / Kaos.
Jika kita punya modal untuk mencetak 1000 kaos dan laku 100 perhari , maka keuntungan yang kita dapat Rp.20.000 x 100 = Rp.2.000.000 / Hari .

Di era modern seperti sekarang ini menjual 100 kaos / hari bukanlah hal yang mustahil , sebagai contoh begini :
Kita jual kaosnya via online / internet seperti (sosmed, tokoped, bukalapak,dll) . misalnya kita punya kenalan ada 5 ribu . nah dengan punya 5 ribu teman berarti kita punya 5 ribu kesempatan untuk menawarkan barang kita yang jumlahnya hanya 100/hari . Internet terus berkembang dan penggunanya terus bertambah , artinya kesempatan untuk laku juga semakin besar . Mendapatkan pemasukan Rp.2.000.000 / hari dari jual kaos plesetan karya sendiri bukan lagi mimpi .

Sumber : www.sjuta.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar